Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Melihat Semua Filter IG Yang Sudah Disimpan

Cara Melihat Semua Filter IG Yang Sudah Disimpan by Alfan Amrulloh

Cara melihat semua filter ig yang sudah disimpan - Jika anda ingin mengetahui cara melihat semua efek yang disimpan di instagram atau filter yang sudah anda simpan sebelumnya, baik itu dengan cara mendownload efek dari halaman profil kreator filter instagram, ataupun dengan mengambil filter di story instagram, hal ini dapat anda lihat dengan mudah ternyata. Dan pada postingan ini saya akan jelaskan caranya, jadi pastikan anda simak baik-baik artikel ini sampai bawah. 

Filter atau efek instagram merupakan fitur yang dapat membuat story yang kita buat makin menarik, kita bisa memanfaatkan filter supaya wajah kita makin cantik ataupun lucu dengan banyaknya filter yang tersedia di instagram yang bisa kita download dengan mudah dan cepat. 

Nah, jika anda penasaran dengan semua filter yang sudah anda simpan di instagram dari waktu ke waktu, maka anda bisa melihat koleksi filter yang yang tersimpan di akun instagram anda dengan mudah. Lalu bagaimana cara melihat filter ig yang sudah disimpan lama atau yang terbaru semuanya di instagram kita? simak langkah-langkah berikut ini. 

Baca Juga : Cara Membagikan Story IG Orang Lain Ke Story Kita


  • Pertama pastikan anda sudah memperbarui aplikasi instagram ke versi terbaru 2022 di hp anda. 
  • Jika sudah anda bisa langsung masuk pada fitur story instagram. 
  • Klik ikon kamera. 

Cara Melihat Semua Filter IG Yang Sudah Disimpan

  • Selanjutnya apabila sudah masuk di story, anda bisa lihat dibagian sebelah kiri tombol rekam, disitulah anda dapat melihat semua efek atau filter instagram yang anda simpan. Dan sedangkan disebelah kanan tombol rekam story, merupakan filter yang sudah tersedia tanpa kita harus mendownload atau menyimpan story-nya. 


Nah, jadi itulah cara melihat semua filter ig yang sudah disimpan di instagram kita. Sehingga nantinya jika anda ingin menggunakan filter yang sudah lama anda simpan, bisa menemukannya lebih cepat dan menggunakan filter tersebut. Sekian tutorialnya dan terimakasih sudah berkunjung kesini.